√ Sejarah Filsafat Yunani Kuno, Lengkap!
Masa Pemikiran Filsafat Pra Yunani Kuno
Filsafat Yunani Kuno – Pada masa ini, manusia masih menggunakan batu sebagai alat bantu. Karenanya zaman ini juga dikenal dengan zaman batu. Hal ini dikuatkan oleh penemuan-penemuan yang diperkirakan sebagai peninggalan zaman Sebelum Masehi, antara lain adalah:
a) Alat-alat dari batu
b) Tulang belulang hewan
c) Sisa beberapa tanaman
d) Tempat penguburan
e) Tulang belulang manusia purba
Pada abad 16 hingga 5 SM manusia telah menemukan alat-alat yang terbuat dari besi, tembaga dan perak yang digunakan sebagai berbagai macam peralatan.[1]Zaman ini disebut-sebut sebagai masa persiapan lahirnya filsafat (abad 6 SM). Disebutkan oleh K.Bartens, setidaknya ada tiga faktor yang mendahului lahirnya filsafat:[2] Selengkapnya »√ Sejarah Filsafat Yunani Kuno, Lengkap!